Menu

Mode Gelap
Lantai Tiga Mapolda Banten Terbakar, Ini Kata Wakapolda  Presiden Prabowo Subianto Lantik Penasehat Khusus, Utusan Khusus dan Staf Khusus Presiden Presiden Prabowo Lantik Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto Lantik Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo Subaianto-Gibran Rakabuming Raka Resmi Jabat Presiden dan Wakil Presiden RI

Banten Politika · 29 Agu 2024 15:33 WIB ·

Syafrudin-Heriyanto Daftar Ke KPU Kota Serang 


 Syafrudin-Heriyanto Daftar Ke KPU Kota Serang  Perbesar

KOTA SERANG – Pasangan Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang, Syafrudin-Heriyanto Citra Buana daftar ke KPU Kota Serang, Kamis 29 Agustus 2024.

Pasangan Syafrudin-Heriyanto didampingi pimpinan Parpol PAN, Partai NasDem dan Partai Ummat bersama konvoi kendaraan dan ribuan masyarakat Kota Serang.

“Insya Allah sudah di penuhi 100 persen kalo ada yang kurang ini beban kami, saya di usung oleh tiga partai PAN, NasDem dan Partai Umat, Insyallah mudah-mudahan bermanfaat untuk Kota Serang,” ujar Syafrudin.

Syafrudin mengaku dirinya maju kembali di periode kedua bersama Heriyanto Citra Buana dengan membawa, bawa visi Kota Serang Cemerlang melanjutkan pembangunan.

“Visi-misi cemerlang nanti artikan di debat, jika terpilih saya akan lanjutkan menuju kesejahteraan masyarakat pertama bagimana infrastruktur baik pendidikan baik,” jelasnya.

“Jadi bagaimana, pelayanan dasar ini bisa diselesaikan yang jadi tuntutan masyarakat. Mudah-mudahan kedepan akan kita lanjutkan lima tahun ini agar kota serang ini pantas jadi ibukota kedepan,” sambungnya.

Bakal Calon Wakil Walikota Serang Heriyanto menjelaskan, arti dari cemerlang adalah mencerdaskan serta melani masyarakat kota serang.

“Serang cemerlang, melayani masyarakat, tentu kami akan melangkah maju kota serang lebih baik bersama Syafrudin Heriyanto,” katanya.

“Kami sudah menyiapkan konsep pragram kedepan bukan hal biasa nanti kita sampaikan di waktu yang tepat,” terangnya. (*/red)

BACA JUGA   Dalam Pesta Demokrasi, Pemilu Harus Tanpa Politik Identitas
Artikel ini telah dibaca 30 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

KPU Banten Tetapkan Andra-Dimyati sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih

9 Januari 2025 - 19:14 WIB

Pasangan Budi-Agis Ditetapkan sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Serang Terpilih

9 Januari 2025 - 15:36 WIB

Paslon Andra-Dimyati Menang Meyakinkan 55,88 Persen di Pilgub Banten 2024

7 Desember 2024 - 20:57 WIB

Pasangan Budi-Agis Jadi Pemenang Pilkada Kota Serang 2024, Raih 212.262 Suara

4 Desember 2024 - 16:30 WIB

Bawaslu Banten Cegah Upaya Money Politik

25 November 2024 - 13:48 WIB

Masa Tenang, KPU Banten Lakukan Pembersihan Alat Peraga Kampanye

24 November 2024 - 11:52 WIB

Trending di Banten Politika