Menu

Mode Gelap
Lantai Tiga Mapolda Banten Terbakar, Ini Kata Wakapolda  Presiden Prabowo Subianto Lantik Penasehat Khusus, Utusan Khusus dan Staf Khusus Presiden Presiden Prabowo Lantik Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto Lantik Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo Subaianto-Gibran Rakabuming Raka Resmi Jabat Presiden dan Wakil Presiden RI

News · 18 Feb 2022 09:45 WIB ·

Membangun Karakter Anak Dimulai Dari Orang Tua dan Guru


 Membangun Karakter Anak Dimulai Dari Orang Tua dan Guru Perbesar

TIRTAYASA.ID, CILEGON – Orang tua dan guru memiliki peran penting dalam membangun karakter anak, sehingga generasi muda ke depan tumbuh dengan baik.

Demikian diungkapkan Wakil Walikota Cilegon Sanuji Pentamarta pada Program Parenting Raudhatul Jannah, Kamis (17/2).  

Menurut Sanuji, pendidikan yang pertama itu dimulai dari keluarga, limpahan kasih sayang yang penuh dari para orang tua sangat berpengaruh untuk membentuk kepribadian anak.

“Oleh sebab itu Orang tua harus menjadi pahlawan yang menginspirasi bagi anak-anaknya agar supaya anak-anak dapat tumbuh sesuai dengan harapan kita,” ujarnya. 

Sanuji menjelaskan, mendidik anak ini merupakan seni yang memiliki banyak tantangan. Sehingga, anak ke depan tumbuh dengan baik dari hasil kerja keras orang tuanya. 

“Mendidik anak itu bisa dikatakan seni, sebab jika kita ingin anak tumbuh menjadi yang baik maka kita juga harus memberikan didikan yang baik, kasih sayang yang baik, disiplin yang luwes,” katanya.

“Nanti jika anak-anak sudah dewasa, jangan sampai kita sebagai orang tua mengatur keinginan anak – anak kita biarkan saja selagi itu memang baik, kasih terus arahan bimbingan dan pertimbangan maka nanti anak juga bakal mempunyai jalan pikirannya sendiri,” tambah Politisi PKS itu. 

Sanuji berharap kegiatan Parenting dapat meningkatkan peran orang tua dan guru dalam membangun karakter anak. Sehingga, anak-anak Kota Cilegon dapat tumbuh menjadi anak yang berkarakter dan berakhlak mulia. 

“Saya berharap dengan adanya kegiatan parenting ini para orang tua dan guru-guru dapat lebih meningkatkan dalam memberikan didikan serta kasih sayang yang baik untuk anak-anak,” katanya. (rls)

BACA JUGA   Kadin Kabupaten Serang Santuni 150 Anak Yatim
Artikel ini telah dibaca 8 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Baju Lebaran di Banten Creative Festival Ramdhan Sale Diskon hingga 80 Persen

23 Maret 2025 - 13:40 WIB

Pemkot Serang Gandeng KNPI Wujudkan Satu Keluarga Satu Pengusaha

22 Maret 2025 - 20:52 WIB

Rano Alfath Lantik Fauzan Dardiri Jadi Ketua DPD KNPI Kota Serang

22 Maret 2025 - 18:47 WIB

Menkraf RI: Banten Creatif Fest Wujud Nyata The New Engine of Growth

17 Maret 2025 - 23:33 WIB

Tasyakuran Milad 15 FBN, Gubernur Banten: Relawan Kemanusiaan Harus Memiliki Daya Tahan

16 Maret 2025 - 21:13 WIB

Budi Rustandi Ajak Influencer dan Conten Creator Bersinergi Bangun Kota Serang

16 Maret 2025 - 19:30 WIB

Trending di Daerah