Menu

Mode Gelap
Hasil Pengundian KPU Banten, Airin-Ade Nomor Urut Satu, Andra-Dimyati Nomor Urut Dua Nanang Saefudin Dilantik Jadi Pj Wali Kota Serang Bandung Raya Diguncang Gempa Bumi 5.0  Pasangan Andra dan Dimyati Daftar ke KPU Banten Syafrudin-Heriyanto Daftar Ke KPU Kota Serang 

News · 10 Des 2022 21:52 WIB ·

Jokowi Akan Siapkan Perpres Dukung PBESI Kembangkan Industri Esport


 Ilustrasi. Perbesar

Ilustrasi.

TIRTAYASA.ID – Perkembangan esport di Indonesia memiliki perkembangan yang pesat dibawah kepemimpinan Budi Gunawan sebagai Ketua Umum PBESI. Hal tersebut ditunjukan atas kesuksesan PB ESI yang menyelenggarakan IESF Bali 14th World Esports Championship di Bali.

BACA JUGA   Monitoring Lokasi Banjir, Wali Kota Serang Sebut Lima Titik Langganan Banjir Butuh Penanganan

Presiden IESF Vlad Marinescu yang hadir langsung pada Kejuaraan Dunia Esport ke-14 tahun 2022 di Bali juga mengapresiasi PBESI yang telah sukses menyelenggarakan Kejuaraan Dunia Esport ke-14 tahun 2022 di Bali.

“Kejuaraan Dunia Esport ke-14 tahun 2022 yang diselenggarakan di Bali sekarang ini sangat luar biasa. Semua keluarga Esport di dunia sangat antusias datang ke Bali untuk mengikuti acara ini.” kata Marinescu.

BACA JUGA   Dikeluhkan Warga Kota Serang, Penampung Oli Bekas Disegel DLH Banten

“Saya juga mengucapkan terima kasih kepada Menpora Amali yang sudah mendukung olahraga esport di Indonesia. Menurut saya perkembangan esport di sini sabgat luar biasa. Saya juga terima kasih kepada PBESI yang sudah luar biasa menyelenggarakan acara ini,” lanjutnya.

Tentunya pengakuan tersebut menjadi sangat membanggakan nama Indonesia. Terlebih, terdapat harapan bahwa dengan suksesnya IESF Bali 14th WEC sejak 2-11 Desember 2022, bisa turut mengangkat pertumbuhan ekonomi kreatif dan juga sektor pariwisata di Tanah Air.

BACA JUGA   BKPM dan HIPMI Fasilitasi Kemitraan Investor Besar dengan UMKM

Dengan penyelenggaraannya di Bali, tentu juga akan menarik banyak pengunjung asing untuk datang ke Pulau Dewata sehingga mereka bisa menikmati keindahan Bali. Sejauh ini, pihak PBESI sendiri juga sudah mengemas ajang tersebut dengan tema sport tourism.

Kesuksesan PBESI dalam penyelenggaraan Indonesia Esports Summit 2022 Bali 14th World Esports Championships ini diharapkan agar esport Indonesia mampu menjadi barometer dunia.

BACA JUGA   Menyambut Papua Youth Creative Hub

Perkembangan esport Indonesia di bawah kepemimpinan Budi Gunawan ini memberikan sisi positif bagi para penggiat game yang ada di seluruh Indonesia.

Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko mengatakan, Game menjadi bidang yang bakal menjadi fokus pengembangan pemerintah Indonesia ke depannya.

BACA JUGA   Tak Hanya Aktif di Partai Demokrat, Haris Wijaya Turun Ke Dunia Advokat  

Ia juga menyampaikan bahwa Presiden Joko Widodo sedang menyiapkan Peraturan Presiden (perpres) untuk memberikan dukungan terhadap anak-anak muda, khususnya di industri game.

“Saya berbicara kepada Pak Presiden kalau industri eSports punya kemampuan yang tidak terlihat, menyebabkan kecenderungan perbankan sulit mengucurkan dana.” Kata Moeldoko.

BACA JUGA   Inilah 9 Presidium MN KAHMI Periode 2022-2027, Hasil Munas XI di Kota Palu, Sulawesi Tengah

“Sekarang lagi dibuat perpres tentang bagaimana dukungan terhadap anak-anak muda, khususnya pada industri game,” lanjutnya.

Hal tersebut menunjukan perkembangan esport Indonesia menuju sisi yang positif. Bahkan sejak awal pelantikannya, Ketum PBESI Budi Gunawan penuh akan optimisme untuk bisa terus membawa kemajuan dalam rangka membangun perkembangan esports Indonesia ke arah yang jauh lebih baik.*

Artikel ini telah dibaca 127 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Operasi Zebra Maung 2024 Polda Banten Berlangsung Dua Pekan, Ini Target dan Sasarannya 

15 Oktober 2024 - 12:03 WIB

Kanwil DPJP Banten Gandeng Perdami Bantu Ratusan Orang Operasi Katarak Gratis

13 Oktober 2024 - 18:42 WIB

Ombudsman Banten Ungkap Temuan Over Capacity Jumlah Siswa SMAN/SMKN Pada PPDB 2024 di Provinsi Banten

10 Oktober 2024 - 18:04 WIB

Pemkot Serang Tanam Bawang di Atas Lahan 3 Hektar 

9 Oktober 2024 - 00:06 WIB

Untirta Terakreditasi BAN-PT 2024 sebagai Kampus Unggul

8 Oktober 2024 - 11:14 WIB

September 2024, Pajak Atas Usaha Ekonomi Digital Tembus 28,91 Triliun

7 Oktober 2024 - 15:59 WIB

Trending di Ekonomi