TIRTAYASA.ID – Datang sebagai tim kuda hitam dan berada di grup Juara Bertahan Piala Dunia 2018 Rusia, Timnas Australia tetap optimis.
Anak Asuhan Graham Arnold sebelumnya harus melalui babak play-off antarzona kontra Peru pada Juni 2022.
Bermodal kekuatan tim maksimal, Tim Socceroos akan tetap tampil memukai diperhelatan negara gurun pasir Qatar.
Berikut Skuad Timnas Australia pada gelaran Piala Dunia 2022 Qatar :
Kiper :
Maty Ryan (FC Copenhagen), Andrew Redmayne (Sydney FC), Danny Vukovic (Central Coast Mariners)
Belakang :
Milos Degenek (Columbus Crew), Aziz Behich (Dundee United), Joel King (OB), Nathaniel Atkinson (Hearts), Fran Karacic (Brescia).
Harry Souttar (Stoke City), Kye Rowles (Hearts), Bailey Wright (Sunderland), Thomas Deng (Albirex Niigata)
Tengah :
Aaron Mooy (Celtic), Jackson Irvine (St Pauli), Ajdin Hrustic (Hellas Verona), Keanu Baccus (St Mirren), Cameron Devlin (Hearts), Riley McGree (Middlesbrough)
Depan :
Awer Mabil (Cadiz), Mathew Leckie (Melbourne City), Martin Boyle (Hibernian), Jamie Maclaren (Melbourne City), Jason Cummings (Central Coast Mariners).
Mitchell Duke (Fagiano Okayama), Garang Kuol (Central Coast Mariners), Craig Goodwin (Adelaide United)
Pelatih :
Graham Arnold
(*)