Menu

Mode Gelap
KPU Tetapkan Tiga Paslon Capres dan Cawapres Pemilu 2024 Kemeriahan Puncak Dies Natalis UPG ke-3, Dihadiri Artis hingga Pejabat Daerah  Politikus Gerindra Desmond J Mahesa Meninggal Dunia MK Tetapkan Pemilu 2024 Pakai Sistem Proporsional Terbuka, Waspadai Politik Uang  Pembangunan Tahap II Masjid Agung Ats Tsauroh Ditarget Rampung 2023

Daerah · 6 Sep 2020 18:00 WIB ·

DSM Open Road Race Lahirkan Talenta Muda


 DSM Open Road Race Lahirkan Talenta Muda Perbesar

TIRTAYASA.ID, PANDEGLANG –   Bupati Irna Narulita mengharapkan lahirnya Talenta Muda pada Ajang DSM Open Road RaceDSM open road race Bupati Cup 2020 yang berlangsung dari tanggal 05-06 September 2020 di Sirkuit Stadion Badak Pandeglang Banten, Minggu (6/9).

Dalam kesempatan ini Bupati Pandeglang Irna Narulita menyampaikan bahwa dalam rangka mewujudkan pandeglang sebagai kota wisata dan olahraga Bupati mengajak masyarakat, khususnya kepada para pemuda pecinta otomotif untuk menunjukan talenta nya di ajang bergengsi ini. 

“Kepada para pemuda pecinta otomotif saya dukung kegiatan ini agar kalian menjadi pembalap-pembalap handal hingga kalian dapat torehkan prestasi untuk Indonesia, Banten, dan Pandeglang,” ujarnya. 

Ketua Pelaksana Dedy DSM mengatakan, acara DSM open roadrace Bupati Cup 2020 kali ini sangat berbeda dari biasanya, dimana event ini diadakan di tengah pandemi, Dedy dan para panitia selalu menghimbau para penonton, crew pembalap agar slalu menggunakan masker dan tetap mengutamakan protokol kesehatan.

“Kita balap di era new normal jd harus sesuai protokol kesehatan. Meski masih ada yg bandel, namun kami tetap menghimbau kepada meraka untuk memakai masker,”  katanya.

Pria yang menjabat owner DSM Racing Shop Pandeglang mengatakan, tujuan kejurda  untuk pembinaan dan memberi rangsangan kepada mbersemangat dalam gelaran balap. 

“Ini juga sebagai ajang pembibitan pembalap potensial wilayah Banten dan sekitarnya,” katanya.

Adapun kelas yang dilombakan dalam kejurda ini adalah  Bebek 4t 150cc tu open, Bebek 4t 125cc tu open mix, Bebek 2t s/d 125cc std pemula, Bebek 4t 150cc tu pemula, Bebek 4t 125cc tu pemula, Bebek 2t s/d 125cc std pemula, Matic 130 std open, Matic 130 tu open, Matic 150 tu open.

BACA JUGA   10 Ribu Relawan Terjun di Cianjur, BNPB : Relawan Penanggulangan Bencana yang Hebat!

Kemudian, Matic FFA open, Matic 130 std pemula, Matic 130 tu pemula, Matic 150 tu pemula, Matic 130 std pemula pandeglang, Matic 130 tu pemula, Matic 150 tu pemula, Matic 130 std pemula Pandeglang, Matic 130 tu pemula Pandeglang, Matic 130 std wanita open, Vespa ffa open, Supermoto s/d 175 cc non se, Minigp 6-9. (rls)

Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

DPUPR Provinsi Banten Perbaiki Saluran Drainase di Ruas Jalan Palima-Pasar Teneng

30 April 2024 - 17:09 WIB

Pemkot Serang Kembangkan Aplikasi Bayar Zakat

19 Maret 2024 - 22:48 WIB

Peran Aktif Indonesia dalam Penyelesaian Perang Israel-Palestina

18 November 2023 - 11:34 WIB

Mencegah Radikalisme dan Intoleransi Jelang Pemilu 2024

9 September 2023 - 16:51 WIB

Presiden Jokowi: ASEAN Harus Bekerja Sama Untuk Perdamaian dan Kemakmuran

5 September 2023 - 20:45 WIB

Indonesia Bisa Menjadi Episentrum Ekonomi ASEAN

2 September 2023 - 18:06 WIB

Trending di Nasional