Menu

Mode Gelap
Lantai Tiga Mapolda Banten Terbakar, Ini Kata Wakapolda  Presiden Prabowo Subianto Lantik Penasehat Khusus, Utusan Khusus dan Staf Khusus Presiden Presiden Prabowo Lantik Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto Lantik Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo Subaianto-Gibran Rakabuming Raka Resmi Jabat Presiden dan Wakil Presiden RI

Hukum & Kriminal · 17 Agu 2020 14:18 WIB ·

Personel Ditpolairud Polda Banten Kibarkan Bendera di Perairan Pulau Sangiang


 Personel Ditpolairud Polda Banten Kibarkan Bendera di Perairan Pulau Sangiang Perbesar

TIRTAYASA.ID – CILEGON. Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-75, Personel Ditpolairud Polda Banten ikuti pengibaran bendera di bawah perairan laut Pulau Sangiang, Provinsi Banten. 

Dirpolairud Polda Banten Kombes Pol Heri Sulistya mengatakan pengibaran bendera merah putih di dasar laut tersebut dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 75.

“Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 75 ini, personel Ditpolairud Polda Banten melakukan pengibaran bendera merah putih di dalam laut,” kata Heri Sulistya, melalui rilis ke awak media, Senin (17/8).

Kata Heri, kegiatan ini merupakan bentuk penghormatan kita kepada negara Republik Indonesia. Ia menambahkan pengibaran bendera di dasar laut tersebut dilakukan oleh personel gabungan.

“Dan untuk upacara di dasar laut tersebut diikuti oleh personel gabungan, ada dari personel Ditpolairud Polda Banten, personel Grup 1 Kopassus, personel Lanal Banten, personel Basarnas dan dari masyarakat yang pecinta selam atau diving,” katanya.

Heri Sulistya juga mengajak generasi penerus bangsa untuk terus mencintai Negara Republik Indonesia.

“Di HUT RI yang ke 75 ini, saya mengajak seluruh masyarakat dan generasi penerus bangsa untuk sama-sama mencintai negeri ini dengan melakukan kegiatan yang positif, supaya Indonesia semakin maju,” katanya. (rls)

BACA JUGA   Operasi Zebra Maung 2024 Polda Banten Berlangsung Dua Pekan, Ini Target dan Sasarannya 
Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Astra Tol Tangerang-Merak Catat Penurunan Kecelakaan dan Kelancaran Lalu Lintas Selama Lebaran 2025

16 April 2025 - 19:27 WIB

Baju Lebaran di Banten Creative Festival Ramdhan Sale Diskon hingga 80 Persen

23 Maret 2025 - 13:40 WIB

Pemkot Serang Gandeng KNPI Wujudkan Satu Keluarga Satu Pengusaha

22 Maret 2025 - 20:52 WIB

Rano Alfath Lantik Fauzan Dardiri Jadi Ketua DPD KNPI Kota Serang

22 Maret 2025 - 18:47 WIB

Menkraf RI: Banten Creatif Fest Wujud Nyata The New Engine of Growth

17 Maret 2025 - 23:33 WIB

Tasyakuran Milad 15 FBN, Gubernur Banten: Relawan Kemanusiaan Harus Memiliki Daya Tahan

16 Maret 2025 - 21:13 WIB

Trending di News