Menu

Mode Gelap
Lantai Tiga Mapolda Banten Terbakar, Ini Kata Wakapolda  Presiden Prabowo Subianto Lantik Penasehat Khusus, Utusan Khusus dan Staf Khusus Presiden Presiden Prabowo Lantik Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto Lantik Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo Subaianto-Gibran Rakabuming Raka Resmi Jabat Presiden dan Wakil Presiden RI

News · 27 Nov 2022 14:29 WIB ·

Peringati Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke-77, Puluhan Ribu Guru di Kota Tangerang Ikuti Gerak Jalan Tematik 


 Peringati Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke-77, Puluhan Ribu Guru di Kota Tangerang Ikuti Gerak Jalan Tematik  Perbesar

TIRTAYASA.ID, KOTA TANGERANG – Puluhan ribu guru Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kota Tangerang mengikuti acara Gerak Jalan Tematik yang diinisiasi oleh Dinas Pendidikan Kota Tangerang.

Acara Gerak Jalan Tematik digelar dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional (HGN) dan HUT PGRI ke-77 di Kota Tangerang, berlangsung di Taman Elektrik, Pusat Pemerintahan Kota Tangerang, Minggu 27 November 2022.

BACA JUGA   Peringati Hari Guru Nasional, Wali Kota Serang Minta Guru Terus Berinovasi

Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah dengan digelarnya acara gerak jalan diharapkan dapat menambahkan kecintaan kepada para guru khususnya di Kota Tangerang.

“Makanya hadiahnya sekarang banyak jasa. Biar tambah semangat, hadiah umrohnya ditambah satu jadi dua,” ungkap Arief dalam sambutannya.

BACA JUGA   Peringati Hari Guru Nasional, Wali Kota Serang Minta Guru Terus Berinovasi

Arief mengapresiasi kepada seluruh guru di Kota Tangerang atas dedikasi yang telah diberikan kepada masyarakat untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.

“Mencerdaskan Kota Tangerang hingga menjadi kota yang membanggakan bagi Banten dan juga Indonesia,” tutur Arief yang hadir bersama Wakil Wali Kota Sachrudin.

BACA JUGA   Inilah 5 Fakta Profesi Guru Luput dari Perhatian

Diketahui, Gerak Jalan Tematik diwarnai dengan berbagai keseruan yang ditampilkan oleh para peserta mulai dari pakaian adat hingga busana  yang menggambarkan tokoh – tokoh penemu dunia.

“Sekali lagi, terima kasih untuk para guru di Kota Tangerang, keren jasa,” imbuhnya. (*)

Sumber: tangerangkota.go.id

Artikel ini telah dibaca 17 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Baju Lebaran di Banten Creative Festival Ramdhan Sale Diskon hingga 80 Persen

23 Maret 2025 - 13:40 WIB

Pemkot Serang Gandeng KNPI Wujudkan Satu Keluarga Satu Pengusaha

22 Maret 2025 - 20:52 WIB

Rano Alfath Lantik Fauzan Dardiri Jadi Ketua DPD KNPI Kota Serang

22 Maret 2025 - 18:47 WIB

Menkraf RI: Banten Creatif Fest Wujud Nyata The New Engine of Growth

17 Maret 2025 - 23:33 WIB

Tasyakuran Milad 15 FBN, Gubernur Banten: Relawan Kemanusiaan Harus Memiliki Daya Tahan

16 Maret 2025 - 21:13 WIB

Budi Rustandi Ajak Influencer dan Conten Creator Bersinergi Bangun Kota Serang

16 Maret 2025 - 19:30 WIB

Trending di Daerah