Menu

Mode Gelap
Kemeriahan Puncak Dies Natalis UPG ke-3, Dihadiri Artis hingga Pejabat Daerah  Politikus Gerindra Desmond J Mahesa Meninggal Dunia MK Tetapkan Pemilu 2024 Pakai Sistem Proporsional Terbuka, Waspadai Politik Uang  Pembangunan Tahap II Masjid Agung Ats Tsauroh Ditarget Rampung 2023 Capres Ganjar Pranowo Safari Politik di Banten

Daerah · 29 Okt 2020 11:40 WIB ·

PA 212 Kota Cilegon Belum Tentukan Dukungan Politik


 PA 212 Kota Cilegon Belum Tentukan Dukungan Politik Perbesar

TIRTAYASA.ID, CILEGON – Persatuan Alumni (PA) 212 Kota Cilegon hingga kini belum menentukan dukungan politik pada perhelatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Walikota dan Wakil Walikota. 

Ketua PA 212 Kota Cilegon Malin Hendar Joni mengatakan, dalam pelaksanaan Pilkada Kota Cilegon sampai saat ini belum ada instruksi dari pengurus pusat untuk mendukung ke salah satu calon.

“Belum ada, sehingga untuk seluruh anggota Presidium Alumni 212 di Kota Cilegon bebas untuk menyatakan arah politik di salah satu Calon,” ujarnya, ditemui di For Joy Horizon Ultima, belum lama ini.  

Joni menghimbau kepada seluruh anggota Presidium Alumni 212 di Kota Cilegon agar selalu menjaga kesehatan selama Pandemi Covid-19 Serta memerintahkan agar menunggu instruksi terhadap arah dukungan yang akan disampaikan pada Pilkada Serentak Tahun 2020.

“Mengingat memelihara kesehatan merupakan suatu hal kewajiban yang harus dilakukan oleh seluruh umat Islam,” katanya. 

Pria yang sebelumnya mencalonkan diri sebagai Calon Walikota Cilegon melalui Jalur Independent berpasangan dengan Hawasi Syabrawi itu gagal dalam memenuhi persyaratan kekurangan dukungan pada tahapan Verifikasi Faktual.

Diketahui, pada perhelatan Pilkada Kota Cilegon 2020 diikuti empat pasangan calon. Yaitu, Nomor Urut 1 Ali Mujahidin-Lian Firman, Nomor Urut 2 Ati Marliati-Sokhidin, Nomor Urut 3 Iye Iman Rohiman-Awab dan Nomor Urut 3 Helldy-Sanuji. (rls)

BACA JUGA   Berikut Negara Tuan Rumah Piala Dunia dari Tahun ke Tahun
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mencegah Radikalisme dan Intoleransi Jelang Pemilu 2024

9 September 2023 - 16:51 WIB

Presiden Jokowi: ASEAN Harus Bekerja Sama Untuk Perdamaian dan Kemakmuran

5 September 2023 - 20:45 WIB

Indonesia Bisa Menjadi Episentrum Ekonomi ASEAN

2 September 2023 - 18:06 WIB

Dukung Transisi Energi, KTT ASEAN ke-43 Optimalkan Penggunaan Kendaraan Listrik

31 Agustus 2023 - 16:55 WIB

Diusung Jadi Calon Walikota, Hasan Basri Launching Gagasan Pembangunan Kota Serang

20 Agustus 2023 - 22:41 WIB

Caleg Muda PDI Perjuangan Kota Serang Diutus Ikuti Latihan Jurkam Tingkat Nasional 

7 Agustus 2023 - 10:52 WIB

Trending di Politik