Menu

Mode Gelap
Presiden Prabowo Subianto Lantik Penasehat Khusus, Utusan Khusus dan Staf Khusus Presiden Presiden Prabowo Lantik Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto Lantik Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo Subaianto-Gibran Rakabuming Raka Resmi Jabat Presiden dan Wakil Presiden RI Hasil Pengundian KPU Banten, Airin-Ade Nomor Urut Satu, Andra-Dimyati Nomor Urut Dua

Citizen Journalism · 28 Jun 2023 08:00 WIB ·

Happy Family Gathering Club Motor se-Jabodetabek, Gelar Santunan Anak Yatim


 Happy Family Gathering Club Motor se-Jabodetabek, Gelar Santunan Anak Yatim Perbesar

SERANG, TIRTAYASA.ID – Member Klub Motor se-Jabodetabek mengadakan acara Kontes Motor dan Syukuran dalam Rangka Happy Family Gathering 2023 Coffe Street, Keragilan, Kabupaten Serang Banten, Minggu 25 Juni 2023.

Syukuran oleh para bikers Se-Jabodetabek dari berbagai Chapter dan  Komunitas. Selain acara Kontes Motor, kegiatan diisi Dorprize dan menggelar kegiatan sosial berupa santunan kepada anak yatim piatu.

Ketua Pelaksana Club Motor se-Jabodetabek, Aldi Renbeat mengatakan,  agenda kegiatan Happy Family Gathering 2023 bukan hanya sekedar hiburan, tapi diisi dengan aksi sosial.

“Acara yang kami selenggarakan ini tidak hanya sekedar hiburan saja tetapi disertai dengan kegiatan aksi sosial peduli kemanusiaan,” katanya.

“Aksi kemanusian dengan memberikan santunan kepada anak yatim piatu, dengan sedikit banyak menyisihkan rezqi kita kepada anak yatim piatu dan Club motor se-Jabodetabek sangat antusias menyelenggarakannya,” tambahnya.

Salah satu peserta, Difa Wiratama mengatakan, tersebut bukan hanya untuk sekedar hobby anak-anak Motor melainkan untuk melakukan kegiatan positif kemanusiaan dari pemuda pemuda se-jabodetabek agar menepis stigma masyarakat.

“Saya sangat antusias dan sangat senang dengan adanya Happy Family Gathering ini selain hobbi kita bisa juga bermanfaat bagi orang lain,” katanya. (rls)

BACA JUGA   Semua Pihak Wajib Menyukseskan Pemilu 2024
Artikel ini telah dibaca 165 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mengintip Kemeriahan Peringatan Hari Pahlawan 2024 Ala Warga BMS Symphony

11 November 2024 - 07:49 WIB

Dunia Berubah Cepat, Prof Arif Satria Ingatkan Masyarakat Tidak Berhenti Belajar

15 September 2024 - 19:10 WIB

Semarak Nobar Kualifikasi Piala Dunia 2026 Indonesia vs Australia Warga BMS 

10 September 2024 - 21:31 WIB

Kembali Nahkodai KNPI Banten, Rano Alfath: KNPI Punya Tanggungjawab Terlibat dalam Percepatan Pembangunan Daerah 

5 Agustus 2024 - 21:20 WIB

Tb Adam Marifat Nakhodai PW GP Ansor Banten Masa Khidmat 2024-2028

21 Juli 2024 - 17:18 WIB

Santuni Yatim, Komunitas BJS rayakan Milad ke 13

2 Desember 2023 - 17:14 WIB

Trending di Organisasi